Subscribe:

Ads 468x60px

Senin, 14 November 2011

Belajar secara efektif (tips and trik)

Memang terkadang belajar adalah hal yang paling sulit dilakukan anak-anak zaman sekarang apalagi sekarang sudah banyak yang bisa mengalihkan kegiatan anak-anak seperti bermain game,online,atau pun keluyuran malam. Ini adalah tips dan trik agar belajar tidak memerlukan waktu yang lama tapi efektif


1.Baca basmallah sebelum memulai belajar
2.Kenali gaya belajar yang lebih mudah untuk kita,apakah melalui menghafal,melihat gambar,atau mengerjakan soal-soal
3.Berpikir positif. Yakin bahwa kamu bisa menyelesaikan pelajaran dengan baik karena apabila kita tidak yakin belajar akan menjadi beban untuk kita
4.Biasakan belajar,baik 5-10 menit,secara berkelanjutan dan setiap belajar kita tingkatkan durasi waktu belajarnya
5.Buat catatan kecil atau buku kecil agar kita bisa belajar dimana pun kita berada
6.Dan yang terakhir adalah berdoa dan membaca hamdallah,karena hal itu dapat meningkatkan konsentrasi dan menumbhkan keyakinan sebelum melakukan segala hal.

Selamat Mencoba !!!!!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar